Eksistensialisme Kaum Buruh
Posted: Selasa, 14 Oktober 2008 by Divan Semesta inYang tidak di pahami kita selaku pekerja ialah bahwa:
Ganjaran paling ekstrim atas buruk: tidak efisiensi, riot pekerjaan, kontra inisatif, kemalasan yang di miliki hanyalah pemutusan hubungan kerja.
Kita tidak merasa perlu untuk berubah!
Kita tidak mengetahui bahwa jika perilaku buruk itu tidak diubah
maka di manapun bekerja,
pemutusan hubungan kerja senantiasa hadir di depan mata.
Dan di masa depannya, kita berkerja hanya untuk memperpanjang toleransi (sebuah perusahaan),
hingga perusahaan itu melihat keburukan kita.
Bekerjalah dengan baik.
Berusahalah professional karena apapun impian kita di depan,
apapun yang orang lain kerjakan,
bagaimanapun sikap perusahaan,
kita memang harus terus menerus berubah kearah yang lebih baik.
Hidup ini untuk kita,
hidup ini ada pada kendali tangan,
kecuali pada hal-hal yang tak mungkin kita kendalikan.